VIDEO: Di Balik Cerita Pembuatan Film G30S/PKI

This browser does not support the video element.

Jakarta, era.id - Film Penghianatan G30S/PKI yang dibuat pada tahun 1984 menjadi salah satu film yang abadi dikenang hingga saat ini. Sebagaimana yang kita tahu, film garapan sutradara Arifin C Noer tersebut menceritakan bagaimana kejamnya PKI kala itu.

Kami disini tak mau mengulik isu-isu yang berkembang seputar isi film tersebut. Melalui Jajang C Noer, istri Alm Arifin C Noer, kami akan membahas secara tuntas di balik cerita pembuatan film G30S/PKI dan apa maksud dibuatnya film tersebut.

Simak video selengkapnya!

Tag: hari film nasional 2018 film indonesia pki