Yuk, Pahami Cara Penularan COVID-19
Your browser doesn’t support HTML5 audio
Jakarta, era.id - COVID-19 sudah ditetapkan oleh WHO sebagai pandemi karena penyebaran yang semakin masif di berbagai negara, termasuk di Indonesia. Virus ini bersarang di paru-paru. Lendir pernapasan atau droplet yang dikeluarkan oleh orang yang sudah terinfeksi pun menjadi sarana penyebaran virus.
Klik tombol play untuk mendengarkan penjelasan bagaimana manusia bisa tertular COVID-19. Podcaster kami mencoba untuk menjelaskan secara singkat, padat, dan tentunya mudah untuk kamu pahami.