Muda, Tajir, dan Punya Pengaruh Kuat

This browser does not support the video element.

Jakarta, era.id - Dear millennials, kalau kamu berpikir untuk sukses dan kaya harus menunggu usia tua, kamu salah besar. Belakangan, pemuda Indonesia semakin menunjukkan eksistensi dan minatnya di dunia bisnis. Salah satunya industri ekonomi digital.

Sebut saja perintis bisnis startup Go-Jek, Nadiem Makarim; Traveloka, Ferry Unardi; Bukalapak, Ahmad Zaky; dan Tokopedia, William Tanuwijaya, yang berhasil membangun perusahaan bernilai lebih dari 1 miliar dolar AS.

Go-Jek, Traveloka, Bukalapak dan Tokopedia jadi citra kesuksesan startup di Tanah Air. Valuasi empat startup yang dibangun pemuda bangsa ini telah terklasifikasi ke dalam kelas Unicorn. Keren kan!

Kami ajak kamu untuk mengenal lebih dekat dengan mereka melalui video khas era.id.

Tag: muda beda dan berbahaya