Cium Henge'do dan Hongi

Jakarta, era.id -  Di Indonesia, umumnya kita menyambut tamu dengan menjabat tangan, berpelukan atau cium pipi kiri dan kanan. Tapi, jika ditelusuri lebih mendalam, ada tradisi unik yang begitu menyentuh perasaan Suku Sabu di Nusa Tenggara Timur, Papua dan Maluku. 

Tradisi ini disebut Henge’do di NTT, dan cara melakukannya dengan menempelkan hidung satu dengan yang lain.Tapi, tidak hanya di Indonesia, masyarakat Maori di Selandia Baru juga punya tradisi yang sama seperti ini. Mereka menyebutnya Hongi yang artinya berbagi napas kehidupan.

Ketika Presiden Joko Widodo tiba di Selandia Baru. Beliau berkenalan dengan tetua suku Maori, Piri Sciascia dengan cara menggesekan hidung atau yang disebut tradisi Hongi.

Baca juga: Jokowi Lesehan di Selandia Baru

Tag: