Selimut Tertulis DPR

| 13 Feb 2018 15:14
Selimut Tertulis DPR
Jakarta, era.id - Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) resmi mengesahkan Revisi Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2014 tentang MPR, DPR, DPD, dan DPRD (MD3) menjadi undang-undang. Dalam rapat ini, dua fraksi melakukan aksi walk out. Yang pertama Nasdem, Fraksi PPP menyusul kemudian.

Aksi walk out ini bermula ketika Wakil Ketua DPR Fadli Zon selaku pimpinan sidang menanyakan kesepakatan fraksi untuk revisi ini. Namun, Ketua Fraksi Nasdem Johnny G Plate meminta pengesahan itu ditunda.

Baca Juga : Revisi MD3 Ditolak Karena Dianggap Oligarki

Tags :