Hal itu diungkapkan Anez melalui Twitter dalam tayangan video.
Anez menyatakan bahwa ia "baik-baik saja" dan akan melanjutkan tugasnya selama menjalani isolasi mandiri.
He dado positivo a Covid19, estoy bien, trabajaré desde mi aislamiento. Juntos, vamos a salir adelante. pic.twitter.com/oA4YVYlZFa
— Jeanine Añez Chavez (@JeanineAnez) July 9, 2020
"Bersama, kita akan keluar dari ini (pandemi COVD-19)," ungkap ditulis Jumat (10/7/2020).
Negara Andes melaporkan 42.000 lebih kasus terkonfirmasi COVID-19 dan 1.500 kematian. Berdasarkan catatan tersebut, Bolivia termasuk negara yang memiliki jumlah kasus virus korona terbesar di dunia.