VIDEO: Biar Gak Bawa Penyakit, Hewan Kurban Diperiksa Dokter

This browser does not support the video element.

Jakarta, era.id - Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Timur melalui Suku Dinas (Sudin) Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) melakukan pemeriksaan terhadap hewan kurban di Duren Sawit, Jatinegara. 

Ada 12 personel dari laboratorium kesehatan hewan Dinas KPKP DKI dan Sudin KPKP Jakarta Timur yang dikerahkan untuk memeriksa kesehatan hewan-hewan kurban.

Setelah diperiksa, sapi-sapi sehat akan diberi stiker. Penempelan stiker juga didasarkan pada pemeriksaan fisik dan umur sapi-sapi tersebut.

 

Tag: hari raya idul adha pemprov dki jakarta