ERA.id - Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Letnan Jenderal TNI Doni Monardo mengungkapkan alasan di balik rencana pemerintah memulai kegiatan sekolah secara tatap muka selain pada zona hijau.
Dia mengatakan kegiatan belajar mengajar secara tatap muka telah dilakukan di zona hijau. Namun, menurut penjelasan Kemendikbud, tidak semua daerah mau memulai kegiatan belajar mengajar dengan cara tersebut.
"Keputusan untuk kegiatan tatap muka kembali pada pengelola sekolah, guru dibimbing kepala dinas di daerah, termasuk partisipasi orang tua. Sehingga ketika sekolah dimulai, segala risiko yang terjadi telah diperhitungkan," ujar Doni, Jumat (7/8/2020).
Doni mengatakan, per 2 Agustus 2020, ada 163 daerah yang masuk zona kuning yang akan bisa dilakukan kegiatan belajar tatap muka. Zona kuning berarti ada beberapa kasus Covid-19 dengan beberapa penularan lokal. Kendati demikian, zona kuning menerapkan protokol kesehatan yang sama dengan zona hijau, yaitu mengidentifikasi kontak dari kasus yang dikonfirmasi, pengetesan, pemantauan, dan isolasi mandiri.
"Tetapi sesuai kebijakan Kemendikbud, mas menteri polanya hampir sama dengan zona hijau. Keputusan memulai sekolah juga dikembalikan kepada daerah bupati, wali kota, dan gubernur karena pejabat yang paling tahu situasi masing-masing," kata Doni.
Data Per 26 Juli 2020 dari Satuan Tugas mencatat 182 daerah zona kuning atau berisiko rendah
1. Sumatera Utara
Labuhan Batu
Tapanuli Utara
2. Sumatera Selatan
Lahan
Musi Rawas Utara
Kota Pagar Alam
Ogan Komering Ulu
Ogan Komering Ulu Timur
Ogan Ilir
Musi Banyuasin
Ogan Komering Ulu Selatan
Empat Lawang
Kota Lubuklinggau
3. Sumatera Barat
Kota Pariaman
Solok
Kota Solok
Padan Pariaman
Agam
Kota Bukittinggi
Pesisir Selatan
Sijunjung
Tanah Datar
Lima Puluh Kota
4. Sulawesi Utara
Minahas Tenggara
Kepulauan Sangihe
Kep. Siau Tagulandang Biaro
5. Sulawesi Tenggara
Buton Selatan
Konawe Selatan
Muna
Bombana
Wakatobi
Konawe Utara
6. Sulawesi Tengah
Donggala
Kota Palu
Morowali
Banggai
Poso
Banggai Kepulauan
Banggai Laut
Morowali Utara
7. Sulawesi Selatan
Luwu Utara
Bone
Kepulauan Selayar
tana Toraja
Wajo
Pinrag
8. Sulawesi Barat
Mamuju Utara
Mamasa
9. Riau
Indragiri Hulu
Indragiri Hilir
Pelalawan
Rokan hilir
Rokan Hilu
Kota Dumai
Bengkalis
Kuantan Singingi
10. Papua Barat
Sorong
Teluk Wondama
Fakfak
11. Papua
Merauke
Tolikara
Puncak Jaya
Nabire
Biar Numfor
Sarmi
Pegunungan Bintang
Lanny Jaya
12. Nusa Tenggara Timur
Sumba Barat Daya
Flores Timur
Sumba Barat
Lembata
Timor Tengah Utara
Sikka
Kupang
Nagekeo
13. Nusa Tenggara Barat
Dompu
Bima
Sumbawa Barat
14. Maluku
Seram Bagian Barat
Buru
15. Lampung
Lampung Tengah
Lampung Barat
Tanggamus
Pringsewu
Tulang Bawang Barat
Kota Metro
Lampung Selatan
Lampung Utara
Lampung Timur
Pesawaran
Kota Bandar Lampung
16. Kepualauan Roau
Kota Batam
Bintan
Kota Tanjung Pinang
17. Kepulauan Bangka Belitung
Belitung
Bangka Tengah
Kota Pangkalpinang
Bangka
Bangka Selatan
18. Kalimantan Utara
Tana Tidung
Kota Tarakan
19. Kalimantan Timur
Kutai Barat
Kota Bontang
Penjam Paser Utara
Kutai Timur
20. Kalimantan Tengah
Seruyan
21. Kalimantan Barat
Sanggau
Ketapang
Landak
Kubu Raya
Mempawah
Sintang
Kota Pontianak
22. Jawa Timur
Madiun
Bondowoso
Tulungagung
Banyuwangi
Kota Pekalongan
Kota Tegal
23. Jawa Tengah
Wonogiri
Kebumen
Temanggung
Pemalang
Tegal
Kota Magelang
Brebes
Magelang
Blora
Purbalingga
Wonosobo
Sragen
Cilacap
Klaten
24. Jawa Barat
Cianjur
Bandung
Ciamis
Kota Banjar
Sukabumi
Garut
Kota Cirebon
Kota Tasikmalaya
Tasikmalaya
Sumedang
Kuningan
Majalengka
Subang
Purwakarta
Indramayu
Karawang
Pangandaran
Kota Sukabumi
25. Jambi
Tanjung Jabung Barat
Sorolangun
Batanghari
Tanjung Jabung Timur
Kota Jambi
Kerinci
Muaro Jambi
Kota Sungai Penuh
26. Bengkulu
Bengkulu Utara
Lebong
Rejang Lebong
Kepahiang
Bengkulu Tengah
27. Banten
Serang
Kota Cilegon
Kota Serang
Lebak
28. Bali
Tabanan
29. Aceh
Aceh Tamiang
Kota Lhokseumawe
Bireuen
Aceh Jaya
Aceh Selatan
Kota Sabang
Kota Langsa
Kota Banda Aceh
Aceh Barat
Aceh Timur
Aceh Utara
Bener Meriah
-
Nasional13 Jun 2022 14:41
PPDB Jenjang SDN di Kota Tangerang Dimulai Hari Ini, Catat Jadwalnya
-
Nasional09 Apr 2021 22:15
Kemenag: Panduan Ibadah Ramadan Tak Berlaku di Zona Oranye dan Merah
-
Nasional08 Aug 2020 14:42
Sekolah Dibuka Lagi, Penting Kontrol Protokol Kesehatan
-
Nasional07 Aug 2020 19:57
Siswa di Wilayah Zona Kuning COVID-19 Boleh Masuk Sekolah Lagi
-
1
-
Apple Ajukan Proposal Baru ke Indonesia, Naikkan Nilai Investasi Jadi Rp1,5 Triliun
22 Nov 2024 08:302 -
3
-
4
-
5