ERA.id - Gimana rasanya ketika lo udah susah-susah bikin suatu karya, tiba-tiba ada pihak yang nggak bertanggung jawab 'nyuri' karya lo dan ngeklaim bahwa itu punya dia? Pasti sakit hati banget nggak sih, ERA-Mania?
Hal ini terjadi kepada Nadin Amizah, musisi muda asal Indonesia yang baru saja terkena copyright claim atas lagu ciptaannya sendiri.
Lewat instastory, Nadin mencurahkan kekesalannya karena lagunya yang berjudul "Bertaut" dicover secara illegal dan didistribusikan ke salah satu akun streaming musik oleh akun nggak dikenal. Lho, kok bisa lolos, ya? Simak selengkapnya di Today's on ERA!
Jangan lupa juga ikuti informasi menarik lainnya di ERA.id, dan jangan lupa follow semua media sosialnya ERA.id!
Popular
-
Pelaku Pembunuhan Wanita Tanpa Kepala di Penjaringan Jakut Sempat Cekik Korban Selama 20 Menit
04 Nov 2024 19:001 -
Kisah Buronan Thailand Nyamar Jadi WNI Demi Buat Paspor, Kena Ciduk Usai Tak Bisa Nyanyi Indonesia Raya
04 Nov 2024 18:452 -
3
-
Sidak Ratusan Ritel Penjual Latio, BPOM Sita Puluhan Ribu Kemasan Imbas Kasus Keracunan
04 Nov 2024 22:004 -
Soal Pemutusan Hubungan dengan UNRWA, Israel Akan Beri Tahu PBB Segera
04 Nov 2024 19:155