Aturan Hate Speech Sudah Bikin Jera? (2)

| 09 Jan 2018 17:55
Aturan <i>Hate Speech</i> Sudah Bikin Jera? (2)
Kasus ujaran kebencian (hate speech) kerap menjadi kontroversi. Masyarakat pun mempertanyakan hak kebebasan berpendapat, termasuk di media sosial. Tapi, negara sudah mengaturnya, bebas berpendapat tapi harus tahu batas. Hukum akan dijalankan bagi penyebar ujaran kebencian atau penyebar berita palsu yang merugikan orang lain. Jadi, kita memang harus bijak mengungkapkan pendapat.
Tags :
Rekomendasi