Jakarta, era.id - Nilai tukar rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat (USD) akhirnya betul-betul menembus angka Rp15.000. Tapi, jangan khawatir berlebihan, sebab perekonomian Indonesia cenderung masih kuat dibanding beberapa negara lain yang terdampak iklim perekonomian dunia yang sama.
Seperti apa penjelasannya? Cek langsung video di atas!