Istilah Snow Moon berasal dari cerita bersejarah suku asli Amerika kepada bulan purnama kedua musim dingin. Disebut sebagai Snow Moon karena akan ada hujan salju lebat yang akan terjadi.
Super Snow Moon akan mempengaruhi pola pasang air maksimum air laut di Indonesia. Menurut BMKG, fenomena ini berdampak pada terganggunya transportasi di sekitar pelabuhan dan pesisir.
Selama fenomena ini, masyarakat diminta untuk selalu waspada dan siaga.
Simak videonya dari kami