Di Mana Mereka Saat Reformasi 20 Tahun Lalu?
Di Mana Mereka Saat Reformasi 20 Tahun Lalu?

Di Mana Mereka Saat Reformasi 20 Tahun Lalu?

By akuntono | 21 May 2018 18:54
Jakarta, era.id - Hari ini, tepat 20 tahun yang lalu, Presiden Soeharto resmi mundur. Berbagai kisah di balik reformasi terus terkenang. Sebagian bercerita tentang kepahlawanan, sebagian lagi mengisahkan kehilangan.

Dalam tafsir manusia-manusia merdeka, zaman kini telah jauh lebih baik. Demokrasi berdiri, meski belum mampu bicara. Generasi penerus pemegang kekuasaan terus dilahirkan olehnya, lewat proses yang dinamai pemilihan umum.

Baca Juga: Peringatan 20 Tahun Reformasi

Muhaimin Iskandar di Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Zulkifli Hasan di Majelis Permusyawaratan Rakyat, hingga Susi Pudjiastuti, pengusaha yang dipilih Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk menempati posisi Menteri Kelautan dan Perikanan dalam Kabinet Kerja Jilid II.

Lalu, bagaimana mereka melihat laju reformasi kini? Atau, adakah mereka jadi bagian dari barisan hari panjang penuh juang jelang reformasi 20 tahun lalu? Di mana mereka saat reformasi terjadi, simak wawancaranya dalam video di atas...

Rekomendasi
Tutup