Harga BBM Terbaru, Pertamax RON 92 dan 98 Naik, Berikut Daftar Kenaikan di Seluruh Provinsi

| 01 Mar 2023 18:26
Harga BBM Terbaru, Pertamax RON 92 dan 98 Naik, Berikut Daftar Kenaikan di Seluruh Provinsi
Harga BBM Terbaru (unsplash)

ERA.id - Baru-baru ini PT Pertamina (Persero) telah resmi melakukan penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM). Adapun penyesuaian khusus untuk BBM non subsidi. Berikut ini kamu sajikan harga BBM terbaru pada Rabu 1 Maret 2023.

Perlu diketahui, ada sejumlah kenaikan harga BBM Pertamax yang dilakukan oleh Pertamina yaitu khusus untuk Pertamax (RON 92) dan Pertamax Turbo (RON 98).

Pertalite Tidak Mengalami Kenaikan Harga (unsplash)

Diketahui, sebelum mengalami kenaikan harga pertamax adalah Rp12.800 per liter, kemudian mengalami penyesuaian menjadi Rp13.300 per liter.

Sementara itu, untuk Pertamax Turbo (RON 98) mengalami kenaikan dari sebelumnya Rp 14.850 per liter menjadi Rp15.100 per liter.

Menurut Corporate Communication Fadjar Djoko Santoso mengatakan kenaikan tersebut dalam rangka mengimplementasikan Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022.

Perlu diketahui putusan sebagai perubahan atas Kepmen No. 62 K/12/MEM/2020 tentang Formula Harga Dasar Dalam Perhitungan Harga Jual Eceran Jenis Bahan Bakar Minyak Umum Jenis Bensin dan Minyak Solar yang Disalurkan Melalui Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum.

Daftar Harga BBM Terbaru di Berbagai Provinsi di Indonesia

Dilansir dari laman resmi Mypertamina, berikut ini penyesuaian harga BBM yang dilakukan per 1 Maret 2023:

1. Harga Pertama Turbo (RON 98)

  • Prov. Nanggroe Aceh Darussalam Rp15.100
  • Prov. Sumatera Utara Rp 15,400
  • Prov. Sumatera Barat Rp 15,400
  • Prov. Riau  Rp 15,700
  • Prov. Kepulauan Riau Rp 15,700
  • Kodya Batam (FTZ) Rp 15,700
  • Prov. Jambi Rp 15,400
  • Prov. Bengkulu Rp 15,700
  • Prov. Sumatera Selatan Rp 15,400
  • Prov. Bangka-Belitung Rp 15,400
  • Prov. Lampung Rp 15,400
  • Prov. DKI Jakarta Rp 15,100
  • Prov. Banten Rp 15,100
  • Prov. Jawa Barat Rp 15,100
  • Prov. Jawa Tengah Rp 15,100
  • Prov. DI Yogyakarta Rp 15,100
  • Prov. Jawa Timur Rp 15,100
  • Prov. Bali Rp 15,100
  • Prov. Nusa Tenggara Barat Rp 15,100
  • Prov. Nusa Tenggara Timur Rp 15,100
  • Prov. Kalimantan Barat Rp 15,400
  • Prov. Kalimantan Tengah Rp 15,400
  • Prov. Kalimantan Selatan Rp 15,400
  • Prov. Kalimantan Timur Rp 15,400
  • Prov. Kalimantan Utara Rp 15,400
  • Prov. Sulawesi Utara Rp 15,400
  • Prov. Gorontalo Rp 15,400
  • Prov. Sulawesi Tengah Rp 15,400
  • Prov. Sulawesi Tenggara Rp 15,400
  • Prov. Sulawesi Selatan Rp 15,400
  • Prov. Sulawesi Barat Rp 15,400
  • Prov. Maluku -
  • Prov. Maluku Utara -
  • Prov. Papua Rp 15,400
  • Prov. Papua Barat -

2. Harga Pertama (RON 92)

  • Prov. Nanggroe Aceh Darussalam Rp 13,300
  • Prov. Sumatera Utara Rp 13,550
  • Prov. Sumatera Barat Rp 13,550
  • Prov. Riau Rp 13,800
  • Prov. Kepulauan Riau Rp 13,800
  • Kodya Batam (FTZ) Rp 13,800
  • Prov. Jambi Ro 13,550
  • Prov. Bengkulu Rp 13,800
  • Prov. Sumatera Selatan Rp 13,550
  • Prov. Bangka-Belitung Rp 13,550
  • Prov. Lampung Rp 13,550
  • Prov. DKI Jakarta Rp 13,300
  • Prov. Banten Prov Rp 13,300
  • Jawa Barat Rp 13,300
  • Prov. Jawa Tengah Rp 13,300
  • Prov. DI Yogyakarta Rp 13,300
  • Prov. Jawa Timur Rp 13,300
  • Prov. Bali Rp 13,300
  • Prov. Nusa Tenggara Barat Rp 13,300
  • Prov. Nusa Tenggara Timur Rp 13,300
  • Prov. Kalimantan Barat Rp 13,550
  • Prov. Kalimantan Tengah Rp 13,550
  • Prov. Kalimantan Selatan Rp 13,550
  • Prov. Kalimantan Timur Rp 13,550
  • Prov. Kalimantan Utara Rp 13,550
  • Prov. Sulawesi Utara Rp 13,550
  • Prov. Gorontalo Rp 13,550
  • Prov. Sulawesi Tengah Rp 13,550
  • Prov. Sulawesi Tenggara Rp 13,550
  • Prov. Sulawesi Selatan Rp 13,550
  • Prov. Sulawesi Barat Rp 13,550
  • Prov. Maluku Rp 13,550
  • Prov. Maluku Utara Rp 13,550
  • Prov. Papua Rp 13,550
  • Prov. Papua Barat Rp 13,550

Selain , ikuti artikel-artikel menarik lainnya juga ya. Ingin tahu informasi menarik lainnya? Jangan ketinggalan, pantau terus kabar terupdate dari ERA dan follow semua akun sosial medianya! Bikin Paham, Bikin Nyaman…

Rekomendasi