Seperti ingin mendobrak persepsi tersebut, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Bandung pun bergerak dalam memberikan dukungan bagi industri kreatif di kota kembang ini. Tak main-main, pemerintah mendirikan Bandung Creative Hub sebagai wadah para komunitas kreatif untuk berkarya. Mengeluarkan dana lebih dari Rp40 miliar, gedung ini siap digunakan secara gratis bagi setiap komunitas yang membutuhkan.
Jadi, ada apa saja ya di Bandung Creative Hub ini?