Menurut laporan Ishaqbini Hirola Community Conservancy, sang betina dibunuh bersama anaknya. Saat ini, hanya jerapah putih jantan yang masih tersisa dan menjadi satu-satunya yang tersisa di bumi.
"Ini adalah hari yang sangat menyedihkan bagi Kenya," ujar Manajer Konservasi Mohammed Ahmednoor, seperti dikutip dari Guardian.
"Kami adalah satu-satunya komunitas di dunia yang merupakan penjaga jerapah putih," lanjutnya.
Pembunuhan itu adalah pukulan pada langkah luar biasa yang diambil oleh komunitas untuk melestarikan spesies unik. "Ini adalah kerugian jangka panjang yang diberikan studi genetika, kini menjadi sia-sia," tambah Ahmednoor.
Popular
-
Alat Pemadam Kebakaran Ringan Meledak, Satu Pria di Kelapa Gading Tewas
21 Nov 2024 14:151 -
2
-
Remaja Australia Tewas Usai Tenggak Alkohol Beracun di Laos, Satu Kritis
21 Nov 2024 16:153 -
Kasus Pejabat Polisi yang Peras Guru Supriyani untuk 'Atur Damai' Semakin Berkembang
21 Nov 2024 15:114 -
5