ERA.id - Pegiat media sosial Permadi Arya atau yang akrab disapa Abu Janda angkat bicara terkait dengan aksi salat Tarawih yang dilakukan Muslim Amerika Serikat di Times Square New York.
Melalui akun Instagramnya, Abu Janda membagikan komentar muslim Uni Emirat Arab bernama Hassan Sajwani yang mengkritik aksi Tarawih di Times Square NY tersebut.
Menurut muslim UAE itu, salat berjamaah tersebut menimbulkan ketidaknyamanan bagi orang lain lantaran memblokir akses publik.

Baca juga:
"Solat tarawih berjamaah di Times Square New York yang dibangga2kan disini malah dikritik oleh Hassan Sajwani, muslim Uni Emirat Arab. dia menulis: "ini menciptakan ketidaknyamanan bagi orang lain, ada lebih dari 270 masjid di NYC, tempat yang lebih baik.. tidak perlu memblokir akses publik untuk memamerkan agama Anda! Bukan itu yang diajarkan Islam.", twitnya viral," kata Abu Janda pada Selasa (5/4/2022). - Viral Video Warga Tolak Kebaktian Ilegal Gereja HKBP Rancaekek di Maris Square, Abu Janda: Sejak Kapan Ibadah Harus Legal?
- Heboh Salat Tarawih Berjemaah di New York Times Square, Shamsi Ali: Bukan karena Kurang Masjid...
- Tentara Ukraina Oleskan Minyak Babi ke Peluru Lawan Muslim, Abu Janda: Mestinya Ditiru di Indonesia, Biar Kadrun Mikir Sebelum Gelar Aksi Demo
- Selamat dan Tak Pernah Bernasib Seperti Ade Armando, Abu Janda: Tak Usah Samperin Kadrun Demi Konten Yah
Abu Janda pun menyindir kelompok kadal gurun (kadrun) yang tak mengerti mengenai ajaran Islam yang disampaikan muslim UAE tersebut.
"kadrun sini taunya ibadah itu di emperan Monas atau trotoar Malioboro," tambah dia
Baca juga:
- Viral Video Warga Tolak Kebaktian Ilegal Gereja HKBP Rancaekek di Maris Square, Abu Janda: Sejak Kapan Ibadah Harus Legal?
- Heboh Salat Tarawih Berjemaah di New York Times Square, Shamsi Ali: Bukan karena Kurang Masjid...
- Tentara Ukraina Oleskan Minyak Babi ke Peluru Lawan Muslim, Abu Janda: Mestinya Ditiru di Indonesia, Biar Kadrun Mikir Sebelum Gelar Aksi Demo
- Selamat dan Tak Pernah Bernasib Seperti Ade Armando, Abu Janda: Tak Usah Samperin Kadrun Demi Konten Yah